Charlie Chaplin

Tokoh satu ini dikenal sebagai komedian terkenal di tahun 1920-an yang sering bermain dalam film bisu hitam-putih. Orang tua Chaplin bukanlah orang tua yang layak jadi panutan. Ibunya punya dua anak hasil selingkuhan dan ayahnya meninggalkan keluarga ketika Chaplin masih belia.

Ibunya kemudian meninggal karena sakit liver setelah sebelumnya kena syphilis dan gizi buruk. 

Chaplin pernah dimintai tanggung jawab menafkahi seorang anak yang bukan anaknya. Seorang perempuan mengaku punya anak dari Chaplin tapi hakim menolak memutuskan perkara itu sehingga Chaplin harus membayar sejumlah uang.

Ketika Chaplin meninggal mayatnya sempat dicuri buat tebusan tapi kemudian dikembalikan dua bulan kemudian.

Komentar

Postingan Populer